Asosiasi Satelit Indonesia
www.assi.or.idAbout ASSI Asosiasi Satelit Indonesia adalah forum komunikasi untuk seluruh perusahaan operator satelit, industri terkait satelit, end users, juga professional di bisnis dan teknologi satelit. Bergabung dengan ASSI berarti memungkinkan untuk melakukan interaksi dan networking, bertukar informasi dan pengetahuan. Didirikan oleh lima operator satelit utama Indonesia: PT. Telkom, Tbk., PT. Indosat, Tbk., PT. Satelindo, PT. Pasifik Satelit Nusantara, dan PT. Media Citra Indostar, ASSI berdiri berdasarkan Surat Keputusan Menteri Perhubungan No. 63/1998, pada tanggal 28 September 1998. Dengan fokus pada bidang telekomunikasi satelit, ASSI telah berkembang dari organisasi berorientasi regulasi dan operasi. ASSI akan berkembang dengan mencakup bidang lain berkaitan dengan satelit yakni remote-sensing, sistem navigasi berbasis satelit, satelit cuaca, distance learning, industri roket, industri manufakturing satelit, riset satelit dan aplikasi baru. Alamat Asosiasi Satelit Indonesia: Asosiasi Satelit Indonesia - The Indonesian Satellite Association (ASSI) Jln. Cisanggarung No. 2, Lt. 2, Ruang 26-27 Bandung 40155 Jawa Barat - Indonesia Ph. +62 (0)22 452 1658/57 Fax. +62 (0)22 422 0610 +62 (0)22 452 1658 Website: http://www.assi.or.id/ Email: sekretariat@assi.or.id
Read moreAbout ASSI Asosiasi Satelit Indonesia adalah forum komunikasi untuk seluruh perusahaan operator satelit, industri terkait satelit, end users, juga professional di bisnis dan teknologi satelit. Bergabung dengan ASSI berarti memungkinkan untuk melakukan interaksi dan networking, bertukar informasi dan pengetahuan. Didirikan oleh lima operator satelit utama Indonesia: PT. Telkom, Tbk., PT. Indosat, Tbk., PT. Satelindo, PT. Pasifik Satelit Nusantara, dan PT. Media Citra Indostar, ASSI berdiri berdasarkan Surat Keputusan Menteri Perhubungan No. 63/1998, pada tanggal 28 September 1998. Dengan fokus pada bidang telekomunikasi satelit, ASSI telah berkembang dari organisasi berorientasi regulasi dan operasi. ASSI akan berkembang dengan mencakup bidang lain berkaitan dengan satelit yakni remote-sensing, sistem navigasi berbasis satelit, satelit cuaca, distance learning, industri roket, industri manufakturing satelit, riset satelit dan aplikasi baru. Alamat Asosiasi Satelit Indonesia: Asosiasi Satelit Indonesia - The Indonesian Satellite Association (ASSI) Jln. Cisanggarung No. 2, Lt. 2, Ruang 26-27 Bandung 40155 Jawa Barat - Indonesia Ph. +62 (0)22 452 1658/57 Fax. +62 (0)22 422 0610 +62 (0)22 452 1658 Website: http://www.assi.or.id/ Email: sekretariat@assi.or.id
Read moreCountry
City (Headquarters)
Bandung
Industry
Employees
1-10
Founded
1998
Estimated Revenue
$1 to $1,000,000
Social
Employees statistics
View all employeesPotential Decision Makers
Senior Officer
Email ****** @****.comPhone (***) ****-****
Technologies
(13)